Masyarakat Gapuk Dasan Agung Mataram di akhir tahun 2017 punya gawe berupa Lailatul Ijtima' atau malam berkumpul yang dilaksanakan dan dipusatkan di masjid At Takrim Gapuk. Acara ini tumben/baru dilaksanakan pada tahun ini karena pada tahun sebelumnya setiap akhir tahun tidak pernah dilaksanakan.
Minggu, 31 Desember 2017
Jumat, 15 Desember 2017
Pawai Namatan Al Qur'an Santri Kocet Pada Maulid Gapuk 2017
Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW di Lingkungan Gapuk Dasan Agung Mataram punya karakteristik tersendiri bila dibandingkan dengan perayaan Maulid pada Lingkungan lainnya yang ada di kota Mataram ini.
Jalan Sehat Keluarga Besar SMKN 3 Mataram Dalam Rangka HUT ke-47 tahun 2017
Hampir setengah abad usia SMKN 3 Mataram kini karena ulang tahunnya jatuh pada tanggal 28 Desember namun karena pada hari itu para siswa libur ujian semester ganjil maka perayaan HUT pada tahun ini dimajukan pada hari kamis(14/12/2017).
Minggu, 10 Desember 2017
Pawai Sambut Maulid Nabi Muhammad SAW 2017 Masyarakat Gapuk Dasan Agung Mataram
Masyarakat Dasan Agung Mataram kalau sudah datangnya bulan Rabiul awal pasti terlihat sibuk dan menyibukkan diri karena di bulan Rabiul awal inilah Rasululloh SAW lahir ke dunia dan meninggal dunia. Namun oleh masyarakat lebih cendrung untuk memperingati hari kelahiran Nabi Muhammad SAW karena hari kelahiran itulah yang sering dibahas oleh para ulama/Tuan Guru kita selama ini.
Minggu, 03 Desember 2017
Gunung Sasak Kuripan Menunggu Para Goweser Lombok
Rasanya tidak akan habis keindahan alam Pulau Lombok Seribu Masjid ini kita kunjungi dan kita nikmati bagaimana keindahan alam ciptaan Alloh SWT ini diberikan kepada masyarakat Sasak. Dan saking banyaknya keindahan alam baik berupa pantai, danau, air terjun, hutan, bukit, gunung dan lain sebagainya yang kini oleh pemerintah setempat sudah mulai dikelola dengan baik.
Sabtu, 02 Desember 2017
Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW 1439 H di Ponpes Ad Diinul Qayyim Kapek
Ditengah pelaksanaan Ujian semester ganjil tahun pelajaran 2017/2018 yang bertepatan dengan pelaksanaan hari kelahiran Nabi Muhammad SAW yang jatuh pada hari Jum'at(1/12/2017) maka Pelaksanaan Perayaan Maulid Nabi Muhammad di Ponpes Ad Diinul Qayyim Kapek di undur pada hari Sabtu dan kebetulan berada ditengah-tengah hari libur atau para Santri menyebutnya dengan HARPITNAS(Hari Kejepit Nasional).
Minggu, 19 November 2017
Bukit Batu Idung Gerung Semakin Inges
Banyak perubahan terjadi di bukit batu idung saat ini dan perubahan yang dilakukan oleh pemerintah Kabupaten Lombok Barat ini semakin menambah pesonanya bagaikan seorang gadis belia yang aura kecantikannya/keingesannya mampu memikat para pria.
Selasa, 14 November 2017
Pantai Induk Taman Ayu Gerung Lombok Barat
Pulau seribu Masjid Seribu pantai rasanya sangat pas sekali di sematkan buat pulau Lombok karena banyaknya pantai baik yang sudah dikenal maupun yang belum dikenal yang masih belum diketahui baik oleh masyarakat sekitar apalagi oleh masyarakat yang lain. Dan menjadi tugas kitalah untuk memperkenalkannya kepada masyarkat agar bisa dikenal dan dikunjungi sehingga bisa meningkatkan perekonomian masyarakat sekitar pantai tersebut.
Senin, 13 November 2017
-Dibalik Aransement Ya Fata Sasak Karya Maulana Syekh oleh band Amtenar
Sangat perlu kita ketahui bagaimana usaha dan semangat orang lain dalam menghasilkan suatu yang bermanfaat buat orang lain agar kita bisa termotivasi untuk berkarya juga. Dan salah satunya bagaimana usaha band Amtenar mengarasement lagu karya Almaghfurulloh Maulana Syekh TGKH Muhammad Zaenuddin Abdul Madjid agar bisa kita nikmati bersama. Langsung aja kita nikmati tulisan dari sang Bassis Amtenar bang Igor dan semoga bisa bermanfaat buat kita sekalian.
Minggu, 12 November 2017
Membuat Lampu Hias Sepeda Menggunakan Joule Thief
Bersepeda malam sambil menikmati keindahan kota memang terasa berbeda dibandingkan dengan kita bersepeda pada pagi hari namun ada kenikmatan tersendiri yang terasa yang tidak kita dapatkan pada saat bersepeda pada pagi hari yaitu nikmatnya suasana keheningan malam dan suara binatang jangkrik maupun kodok yang saling sahut menyahut membentuk suara yang merdu.
Sabtu, 11 November 2017
Doa Bergowes Saat Tanjakan Turunan dan Datar
Menikmati keindahan alam ciptaan Alloh SWT di dunia ini banyak sekali caranya dan salah satu caranya yang sekaligus bisa untuk mendukung kesehatan yaitu dengan bersepeda. Dengan cara bersepeda ini kita bisa bebas dan lebih puas menikmati keindahan alam sejak mulai berangkat hingga pulang baik yang kita lakukan bersama kelompok atau perorangan.
Kamis, 09 November 2017
Kata Mutiara Pahlawan Nasional Maulana Syekh TGKH Muhammad Zaenuddin Abdul Madjid
Kata yang keluar dari seorang tokoh maupun seorang yang berilmu pengetahuan merupakan mutiara ilmu yang sangat besar manfaat dan pengaruhnya bagi kita kalau kita renungkan, pahami dan amalkan dalam kehidupan keseharian kita.
Sabtu, 04 November 2017
Gowes Wisata Persahabatan Batur Lombok To Air Terjun Segenter dan Goa Lawah
ungkapan yang jamak terdengar dikalangan para goweser adalah " dua pedal sejuta sahabat" dan ungkapan itu memang terbukti topcer dan berhasil menyatukan para goweser yang ada di Pulau Lombok baik yang tergabung dalam sebuah group maupun yang perorangan.
Senin, 23 Oktober 2017
Air Terjun Batu janggot, Tantangan Menantang Buat Goweser
Tidak salah kalau Pulau Lombok ini dikatakan pulau yang banyak menyimpan keindahan alam namun jarang diketahui oleh masyarakat baik itu masyarakat sekitar maupun masyarakat yang jauh dari daerah tersebut apalagi oleh masyarakat di luar pulau Lombok dan tugas kitalah sebagai generasi muda untuk memperkenalkan keindahan alam daerah kita ini.
Kamis, 19 Oktober 2017
Kriteria para Pesepeda Saat Bergowes
Olahraga Bersepeda saat ini semakin digandrungi oleh masyarakat baik masyarakat kelas atas maupun kelas bawah, mulai dari anak-anak sampai usia lanjut. Mereka menikmati akan manfaat bersepeda baik dari segi kesehatan, sosial maupun ekonomi.
Rabu, 04 Oktober 2017
Gapuk Bicycle Gowes Religi ke Pancor Anjani dan Desa Gapuk Suralaga Lombok Timur
Orang bilang gowes Tanpa batas dan tambah teman, dan itu memang benar adanya apalagi kalau orang yang sudah menjiwai atau menyatu dengan olahraga bersepeda ini. Setiap ada hari libur akan selalu pergi bergowes/bersepeda kemana yang disukai baik gowes sendirian maupun dengan berteam.
Rabu, 02 Agustus 2017
Gowes Religi ke Pancor Lombok Timur
Ada rasa yang entah bagaimana mau mengungkapkannya dan rasa itu selalu menggebu-gebu untuk ditindak lanjuti. Yaa rasa itu adalah keinginan untuk berziarah ke makam seorang Ulama besar Lombok Pulau Seribu Masjid Maulana Syekh TGKH. MUHAMMAD ZAENUDDIN ABDUL MAJID yang ada di Pancor Lombok Timur dengan menggunakan sepeda.
Rabu, 14 Juni 2017
Lomba Tahfidz dan Hafalan Al Qur'an pada Pesona Khazanah Ramadhan 2017
Memperingati malam turunnya Al Qur'an atau malam Nuzulul Qur'an di Islamic Centre Hubbul Wathon Nusa Tenggara Barat untuk kali pertama ini di selenggarakan di lantai bawah sebelah selatan tang berdekatan dengan stand bazar buku dan stand pameran pedang Nabi dan para sahabat Rasulullah SAW.
Senin, 12 Juni 2017
Lomba Da'i Cilik Pesona Khazanah Ramadhan NTB 2017
Berbagai macam kegiatan yang diselenggarakan oleh panitia untuk memeriahkan Pesona khazanah Ramadhan 2017 yang dipusatkan di Islamic Centre Hubbul Wathon Nusa Tenggara Barat. Salah satunya lomba da'i cilik.
Sabtu, 03 Juni 2017
Indahnya Pantai Batu Payung buat para bikers
Pesona keindahan pantai pulau Lombok saat ini tidak kalah dengan pantai yang ada di pulau lain di wilayah Indonesia namun keindahan pantai di Lombok kayaknya masih lebih perawan dibandingkan dengan pantai yang lainnya. Dan salah satu pantai yang indah dan eksotik ini yaitu pantai batu payung Lombok Tengah.
Selasa, 09 Mei 2017
Catatan Akhir Sekolah Pelajar SMKN 3 Mataram
Sampai saat ini sebagian masyarakat masih menganggap kalau pelajar putri sangat langka yang menuntut ilmu di SMKN 3 Mataram dan masih bisa dihitung dengan jari, padahal dalam kenyataannya para pelajar putri ini sudah hampir ratusan orang dan ada salah satu jurusan yaitu jurusan MULTIMEDIA(MM) malah pelajar putrinya lebih banyak daripada pelajar putranya.
Senin, 08 Mei 2017
Puisi Spesial Buat Guru di Acara Wisuda Dan Pelepasan Kelulusan SMKN 3 Mataram 2017
Acara Wisuda dan Pelepasan Kelulusan Siswa/siswi SMKN 3 MATARAM 2017 yang bertempat di Aula Kantor Walikota Mataram hari Sabtu(6/5/2017) berjalan dengan hikmad dan penuh kenangan pada diri masing-masing para peserta Wisuda.
Pantai tebing Gangga Lombok Utara, Tantangan Yang Menantang
Semakin jauh lokasi yang akan kita kunjungi biasanya akan semakin menantang diri untuk segera berkunjung dan menaklukkannya dan Bagi para Bikers sejati akan mencari trek yang banyak tanjakan dan turunan, trek yang diharapkan biasanya ada lokasi pegunungan maupun perbukitan.
Pantai Sejuk Lombok Utara Pantai yang bikin Sejuk Hati
Lombok banyak terdapat pantai yang indah yang belum begitu banyak diketahui oleh masyarakat. Ketidak tahuan ini bisa jadi karena kurang informasi atau mungkin baru dibuka untuk umum sehingga gaungnya belum begitu besar untuk diketahui dan salah satunya pantai yang bisa dikatakan baru dibuka adalah pantai Sejuk Lomok Utara.
Sabtu, 06 Mei 2017
Wisuda dan Pelepasan Siswa/i SMKN 3 Mataram 2017
Tiga tahun lamanya menuntut ilmu di SMKN 3 MATARAM tercinta, akan banyak kisah kasih baik suka maupun duka yang tercipta baik sendiri maupun berkelompok yang entah kisah itu terkadang membuat para sahabat terluka sampai tidak saling tegur sapa namun kembali baikan tidak begitu lama.
Minggu, 23 April 2017
Air Terjun Gerodogan dan Goa Lawah Lembah Sempage Narmada
Pesona keindahan alam pulau Lombok memang begitu sangat mempesona dan begitu banyak yang muncul dipermukaan untuk kita kunjungi dan salah satunya yang paling menarik dan menantang adalah berupa air terjun.
Air Terjun Segenter Desa Pakuan Narmada Lombok Barat
Keindahan alam Pulau Seribu Masjid memang tiada dua, perlahan tapi pasti masyarakat umum akan mengetahui dan bisa menikmati keindahan alam tersebut baik yang berupa pemandian, pantai, goa, bukit maupun air terjun.
Sabtu, 22 April 2017
Acara Perpisahan dan Pelepasan Siswa/Siswi MA AD DIINUL QAYYIM Kapek 2017
Waktu terasa begitu cepat berlalu mengiringi kehidupan ini, perjalanan hidup untuk menuntut ilmu di Madrasah tercinta pun terasa cepat berlalu. Kenangan indah yang tercipta entah bersama maupun sendiri kembali terkenang di pelupuk mata mendekati detik-detik terakhir perpisahan ini.
Jumat, 14 April 2017
Gubernur NTB : Tulus Ikhlas Bernegara , Jangan Merendahkan Orang lain
Bagaimana sikap seorang Pemimpin sekaligus Ulama dalam bernegara di Negara Kesatuan Republik Indonesia diperlihatkan langsung oleh Gubernur NTB Tuan Guru Dr. Muhammad Zaenul Majdi atau yang biasa di panggil dengan Tuan Guru Bajang (TGB).
Senin, 10 April 2017
Air Terjun Timponan Lingsar, Keindahan Alam Yang Tersembunyi
Potensi keindahan alam di pulau seribu masjid ini ternyata banyak sekali yang masih tersembunyi yang masyarakat Lombok sendiri banyak yang belum mengetahui keberadaannya maupun yang belum pernah berkunjung ke lokasi.
Minggu, 02 April 2017
Danau Biru Lombok Tengah oh Indahnya Bagi Goweser
Yang indah dan menantang keindahan alam pulau Lombok memang tersembunyi lokasinya, kita mestinya mencarinya dengan sekuat tenaga tanpa lelah kalau mau menikmatinya. Demikian juga dengan keberadaan Danau Biru yang berlokasi di dusun Sidemen BatuKliang Lombok Tengah.
Sabtu, 01 April 2017
Gapuk Bicycle Gowes ke Perosotan Abangan Lombok Tengah
Menikmati keindahan alam pulau seribu masjid dengan bersepeda sungguh sangat menyenangkan dan menyehatkan diri kita apalagi kalau kita pergi bersepeda bersama teman-teman yang bergabung dalam Gapuk Bicycle akan terasa jauh lebih nikmat. Jarak dan rintangan dalam perjalanan bukan dianggapa sebagai rintangan yang melemahkan motivasi kita tapi justru dianggap sebagai tantangan yang menantang untuk dilalui bersama dan salah satu dari program yang dilaksanakan adalah berkunjung dan menikmati keindahan Perositan Abangan Lombok Tengah.
Kamis, 30 Maret 2017
Gowes ke Lombok Elephant Park KLU
Adanya Lombok Elephant Park atau Kebun Binatang Mini Lombok yang berlokasi di Kabupaten Lombok Utara membuat masyarakat Nusa Tenggara Barat pada umumnya dan masyarakat Lombok pada khususnya menjadi penasaran dan ingin segera berkunjung menuju lokasi baik bersama keluarga, tetangga, dan teman.
Selasa, 28 Maret 2017
Reuni Alumni 1988 SDN 2 Dasan Agung Mataran Di Pantai Gading Mapak Mataram
Puluhan tahun berpisah setelah kelulusan EBTANAS 1988 yang lalu, para siswa/siswi SDN 2 Dasan Agung akhirnya saat ini tepatnya di saat libur nasional Nyepi mengadakan acara Reunian di Pantai Gading Mapak Mataram (28/3/2017)
Rabu, 15 Maret 2017
Musholla Baru Di Pinggir Kali Jangkuk Dasan Agung Mataram
Senin, 13 Maret 2017
Air Terjun Aik Kelep, Lokasi Menantang Para Pesepeda
Lombok Barat banyak menyimpan tempat wisata baik yang berupa wisata pantai, wisata sungai, wisata hutan maupun wisata air terjun dan salah satu air terjun yang masih perawan yang belum banyak dikunjungi khususnya bagi para pesepeda adalah air terjun aik kelep.
Minggu, 26 Februari 2017
Pemandian Batu Bedil Dusun Prabe Lingsar Lombok Barat
Menjelajahi tempat yang indah di pulau Gumi Sasak menggunakan sepeda ternyata sungguh sangat mengasikkan dan menantang. Dan salah satu lokasi yang kami pilih adalah pemandian Batu Bedil yang ada di dusun Prabe Kecamatan Lingsar Kabupaten Lombok Barat.
Kamis, 23 Februari 2017
Robot Beroda, Karya Uji Kompetensi Keahlian Jurusan TEI SMKN 3 Mataram 2017
Tahapan sebelum kelas XII melaksanakan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) adalah melaksanakan Uji Kompetensi Keahlian(UKK). Pelaksanaan UKK ini adalah syarat wajib yang harus ditempuh bagi siswa/I di sekolah kejuruan dengan tujuan agar diketahui sampai sejauh mana penguasaan siswa/i baik secara teori maupun praktek sesuai dengan keahliannya masing-masing.
Rabu, 22 Februari 2017
Bukit Batu Idung Gerung Lombok Barat
Keindahan alam pulau seribu masjid memang tiada duanya, tidak kalah dengan pulau yang ada di daerah lain dan itu harus kita buktikan sendiri dengan mengunjunginya
Minggu, 05 Februari 2017
Wisata Religi ke Musholla Kuning Abu Bakar Shidiq HM Maliki
Musholla yang di bangun oleh Ang Thian Kok atau H. Muhammad Maliki tersebar disekitat Lombok Barat dan Kota Mataram. Yang di Lombok Barat terletak di Jurang Malang Desa Pakuan Sesaot Lombok Barat berupa Musholla merah yang mirip dengan Klenteng yang diberi nama Muholla Al Ridwan , 2.di Dusun Sangiang Desa Langko Kecamatan Lingsar Lombok Barat berupa Musholla Kuning yang diberi nama Abu Bakar Shiddiq. 3. di Selagalas Kecamatan Cakra Kota Mataram.
Jumat, 03 Februari 2017
Bahagia Bersama masa abu-abu di SMKN 3 Mataram
Masa paling indah itu adalah masa-masa di SMA/SMK. Kita akui memang sejarah terindah yang tercipta baik bersama, berdua maupun sendiri itu hanya tercipta ketika masih di sekolah khususnya selama duduk di bangku SMA/SMK.
Minggu, 29 Januari 2017
Antusias Masyarakat Sasak Lombok Menyambut Para Ulama GNPF MUI
Acara Tabligh Akbar dan penggalanuugan dana banjir Bima yang di pusatkan di Alun-alun Tastura(Becingah Adiguna) Praya Lombok Tengah penuh sesak dengan para jamaah yang datang dari berbagai macam penjuru desa(Ahad, 29/1/2017).
Sabtu, 28 Januari 2017
Wisata Religi ke Musholla Merah Al Ridwan Sesaot Bersama Team Gapuk Bicycle
Pulau Lombok ternyata banyak menyimpan tempat wisata yang sedikit orang yang mengetahuinya. Orang luar maupun orang Lombok sendiri hanya nengetahui wisata pantai maupun wisata air terjun yang sudah umum diketahui tapi jarang yang mengetahui dan mengunjungi wisata yang berupa tempat ibadah baik Masjid maupun Musholla yang banyak menyimpan sejarah.
Rabu, 18 Januari 2017
Addiinul Qayyim FC Pantang Menyerah Menghadapi PDAM Giri Menang
Permainan Addiinul Qayyim FC kali terlihat sangat bersemangat untuk memenangkan pertandingan menghadapi PDAM Giri Menang. Ini terlihat di awal-awal pertandingan yang membuat para penonton terpukau tanpa meninggalkan tempatnya.
Sabtu, 14 Januari 2017
Pengajian dan Muzakkarah perdana Guru dan Pegawai SMKN 3 Mataram
Meningkatkan tali silaturrahim antar sesama merupakan anjuran yang diperintahkan oleh Agama dan itu sangat membantu untuk mempererat ikatan kekeluargaan antar satu organisasi maupun kelompok.
Senin, 09 Januari 2017
Laris Manis Es Buah Burjo Saat Perayaan ULTAH SMKN 3 MATARAM ke-46
Minggu, 08 Januari 2017
Pemandian Sesaot Lombok Barat, Program ke-9 Gapuk Bicycle Dasan Agung
Rute team Gapuk Bicycle untuk
program ke-9 kali ini(7/1/2017) bisa dikatakan berbeda karena tidak melalui jalur
biasanya yang di tempuh oleh orang lain yaitu jalur barat tapi melalui jalur
timur yang jalannya beraspal namun bergelombang yang penuh tanjakan yang menguras
banyak tenaga sekaligus sangat menantang menantang bagi kami.
Sabtu, 07 Januari 2017
SMKN 3 Mataram Kembali Merayakan Ulang Tahunnya Yang Ke-46
Minggu, 01 Januari 2017
Memberdayakan Kusir Cidomo di Kota Mataram
Siapapun warga Kota
Mataram pasti dalam hati kecilnya ingin melihat kota kelahirannya lebih maju
dan berkembang dibandingkan dengan kota yang lainnya. bukan hanya dalam masalah
pembangunan fisik yang berupa bangunan gedung, jembatan, taman, jalan dan lain
sebagainya tapi juga dalam masalah
pembangunan Sumber Daya manusianya.
Parade Akbar Rebaq Jangkeh Lingkungan Perigi Dasan Agung Mataram
Rebaq
Jangkeh merupakan rangkaian puncak perhelatan perayaan Maulid Nabi yang dilaksanakan
setelah selesainya acara Mulud di rumah dan Maulid di Masjid. Dalam parade
rebaq jangkeh yang dilakukan oleh lingkungan Perigi kali ini banyak melibatkan masyarakat
mulai dari anak kecil hingga orang tua.
antusias para peserta parade rebaq jangkeh yang ke-IV tahun ini melebihi
peserta tahun kemarin sehingga membuat panitia semakin lebih bersemangat.
Langganan:
Postingan (Atom)