Minggu, 17 Mei 2015

Syahril Kelana, ketua OSIS SMKN 3 MATARAM Yang Menjuarai Lomba Debat Bahasa Inggris tingkat NTB



Bulan Mei 2015 ini merupakan bulan yang penuh berkah bagi keluarga besar SMKN 3 Mataram. Betapa tidak, setelah sukses melaksanakan acara pelepasan kelas XII pada hari Sabtu(09/05/2015) di Hotel Lombok Raya buat pertama kalinya dan kini bisa menjuarai Lomba Debat Bahasa Inggris tingkat Provinsi NTB.



Lomba debat ini sendiri di ikuti oleh Syahril Kelana(XI TEI B) ketua OSIS SMKN 3 Mataram sekarang dan Ana Dinika (XI TGB A).

Dalam menghadapi lomba ini, tidak ada persiapan maupun latihan khusus yang dia lakukan, dia Cuma dibimbing oleh kakak kelas dari XII TITL A  sebenernya ndak ada latihan pak , cuma dibimbing oleh kevin gibran XII TITL A pada saat diberitahu akan ada seleksi kota , dan pada saat lulus seleksi kota , pada saat provinsinya kami cuman dibimbing sekitar 10 menit oleh abang sy sendiri yang juara debat bahasa jepang tahun 2013 lalu . kalo bisa dibilang on location ya on location pak , hehe

Keberhasilan Syahril Kelana menjuarai debat bahasa Inggris ini  membuat salah seorang guru  pendamping bahasa Inggris dari SMAN 1 Selong merasa kaget karena anak teknik yang notabenenya sekolah di sekolah teknik yang tiap hari berkutat dengan solder dan timah , malah bisa menjuarai lomba ini. Itu yang disampaikan sendiri syahril pada saat kami interview lewat Facebook.

ups...nanti tak lanjutin nulisnya mau siap" pergi.soryy



 Dasan Agung, 20150517  14:50 (Alfuad Gapuki)


 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar