Sabtu, 26 Oktober 2013

MERIAHNYA KIRAB FESTIVAL KERATON DAN MASYARAKAT ADAT ASEAN DI LOMBOK


 
Masyarakat kota Mataram sore tadi benar-benar merasa sangat gembira dan terhibur dengan adanya acara kirab festival keraton se asean. Hal ini dibuktikan dengan tumpah ruahnya masyarakat kota Mataram dan sekitar yang datang  duyun-duyun mengajak Istri, anak, saudara dan tetangga menuju  Lapangan Umum Sangkareang  Mataram.


Para sultan beserta Permaisuri yang ada di Nusantara tanpak hadir mengikuti prosesi pembukaan kirab Festival Keraton. Di antara yang hadir adalah:
1.Puri Agung Denpasar
2.Keraton Kesultanan Cirebon
3.Kesultanan Kutai Kertanegara
4.Kesultanan Banten
5.Kesultanan Buton
6.Kesultanan Keprabonan Cirebon
7.Kesultanan Maluku
8.Kesultanan Kacirebonan
9.Kesultanan Kanoman Cirebon
10.Kesultanan Bulungan
11.Kesultanan Bonto Tanga
12.Kesultanan Dompu
13.Kota Bau-bau

Disamping itu juga semua etnis yang ada di Nusa Tenggara Barat ikut berpartisipasi memeriahkan Kirab festival Kraton dan masyarakat Adat Sean. Diantara etnis yang ikut kirab adalah

1.Etnis Jawa
2.Etnis Batak
3.Etnis Aceh
4,Etnis Padang Palembang
5.Etnis tionghoa
6.Etnis Dompu
7.Etnis Sumbawa
8.Etnis Bima
9.Etnis Sulawesi
10.Etnis Banjar

Kegiatan kirab seperti ini sangat dibutuhkan oleh masyarakat agar masyarakat tahu tentang keraton-keraton yang ada di Nusantara. (Alfuad Gapuki)  

Inilah para Sultan yang menghadiri fesival Keraton  2013











FOTO YANG LAIN BISA DILIHAT DENGAN KLIK DISINI

Tidak ada komentar:

Posting Komentar