Fastabikul khoirot (berloma-lomba dalam kebaikan), itulah
yang menjadi motivasi setiap insan untuk meningkatkan amal kebaikan selama
hidup di dunia ini tak terkecuali pada saat memasuki bulan suci Ramadhan ini
semua orang berlomba-lomba lebih giat lagi untuk memperbanyak amal kebaikan baik dengan cara membaca Al Qur’an,
bersedakah, memperbanyak sholat sunnat dan lain-lain.
Selasa, 16 Juli 2013
Minggu, 07 Juli 2013
Jangan Menyanyi Di Masjid Setelah Adzan Di Kumandangkan
Entah kapan dimulai adanya ”nyanyian” di dalam masjid
setelah adzan di kumandangkan dan siapa yang mempunyai ide tersebut. Yang jelas
nyanyian ini sangat mengganggu kekhusukan orang yang sholat sunnat di masjid. Dan vokalisnya pun begitu
sangat pedenya melantunkan lagu yang dibawakan walaupun suaranya bikin tikus
pada minggat.
Sabtu, 06 Juli 2013
ROBOTIK SMEKTI MTR,PELATIHAN DASAR ROBOTIK DI MTS. BILEBANTE LOMBOK TENGAH
Hari kamis(04/07/2013) kemarin, team Robotik Smekti
Mataram mengadakan pelatihan dasar
tentang Robotik di MTs. Bilebante Loteng. Kegiatan pelatihan ini bukan atas
kehendak dari Robotik Smekti Mataram sendiri tapi atas permintaan dari pihak MTs. Bilebante
Loteng.
Langganan:
Postingan (Atom)