Senin, 27 Juli 2015

Mulai Tahun 2015, MOPDB SMKN 3 Mataram Berbeda Dari Tahun Kemarin



 
Jaman sudah berubah dan pola pikir orang pun berubah mengikuti perubahan jaman. Demikian halnya dengan kegiatan Masa Orientasi Peserta Didik Baru (MOPDB) di SMKN 3 Mataram tahun ini ikut pula berubah mengikuti jaman dan menyesuaikan dengan Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 55 tahun 2014.

Minggu, 26 Juli 2015

Masyarakat Dasan Agung Bersama Walikota Dan Wakil Walikota Jalan Bareng Ke Lapangan Sangkareang Mataram



 
Jam baru menunjukkan pukul 08:00 WITA namun masyarakat Dasan Agung mulai dari anak kecil, remaja, dewasa dan orang tua sudah mulai  berkumpul di pinggir jalan yang akan dilalui oleh Bapak Walikota dan Wakil Walikota TGH. Ahyar Abduh dan H. Mohan Roliskana, SH.

Peraturan Menteri Republik Indonesia tentang MOS/MOPD di Sekolah



Masa Orientasi Peserta Didik (MOPD) atau MOS di sekolah oleh pemerintah sudah di atur sebaik mungkin agar jangan lagi ada MOPD yang menjurus kepeloncoan, yang membuat malu  siswa dengan pernak-pernik yang aneh-aneh maupun membebani siswa baru selama mengikuti kegiatan di sekolah.

Pawai Takbiran 2015, Alhamdulillah Kafilah Masjid At Takrim Gapuk Dapat Juara 2



 
Setelah beberapa tahun kegiatan pawai takbiran yang di selenggarakan oleh pemerintah Kota Mataram, kafilah Masjid At Takrim Gapuk tidak lagi terdengar mendapatkan juara maka untuk tahun ini kembali kafilah Masjid At Takrim Gapuk mendapatkan juara 2.

Sabtu, 25 Juli 2015

Lebaran Topat 2015, Walikota Dan Wakil Walikota Mataram Hadir Di Tengah Masyarakat Mataram



 
Perayaan lebaran topat yang biasanya dilaksanakan enam hari setelah selesai hari Raya Idul Fitri menjadi hari yang sangat  bermakna bagi masyarakat Lombok karena pada hari tersebut seluruh keluarga keluar rumah untuk berziarah kubur dan bersantai ria di pinggir pantai.

Jumat, 24 Juli 2015

PraMOPD Hari Pertama SMKN 3 Mataram Tanpa Aksesoris Yang Aneh



Hari pertama kegiatan pra Masa Orientasi Peserta Didik(MOPD) di SMKN 3 Mataram sudah mulai terlihat ada perubahan dengan berkurangnya penggunaan aksesoris yang tidak jelas maksud penggunaannya bagi siswa baru. Hal ini dilakukan oleh panitia MOPD dengan maksud untuk menyesuaikan dengan perubahan jaman dan mengikuti peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia nomor  55 tahun 2014.

Kamis, 23 Juli 2015

Masa Orientasi Peserta Didik(MOPD) Harusnya Bersifat Mendidik dan Kreatif



Sudah tidak jamannya lagi  Masa Orientasi Peserta Didik(MOPD) atau kalau dulu bernama Masa Orientasi Siswa(MOS) membebani dan membuat siswa baru seperti badut jalanan dengan menyuruh siswa baru menggunakan pernak-pernik yang aneh-aneh agar penampilan siswa baru terlihat lucu.

Jumat, 17 Juli 2015

Pawai Takbiran 2015 Di Kota Mataram Tetap Aman dan Terkendali

  
Kafilah setiap lingkungan di Kota Mataram pada pawai takbiran tahun ini serentak ambil bagian dalam memeriahkan pawai takbiran yang dipusatkan di tiga lokasi yaitu di Cakranegara atau depan Mall Mataram, di Mataram atau di Lapangan Sangkareang dan di Ampenan atau di depan Malomba.

Kamis, 16 Juli 2015

290 Siswa BL di SMKN 3 Mataram Akhirnya Hisap Jari



 
Pengumuman diterima atau tidaknya untuk siswa BL berbeda dengan cara pengumuman penerimaan siswa baru kemarin(15/7/2015), kalau siswa BL pengumumannya tidak ditempel di kaca ruang bawah aula tapi langsung mengambil kertas hasil kelulusan setelah menyerahkan kartu ujian tes akademik.

Gebrakan Persatuan Pemuda Gapuk Utara Dalam Pembagian Zakat Fitrah 2015



 
Bulan Ramadhan kali ini merupakan bulan yang sangat berkah dan bulan senyum bagi masyarakat yang kurang mampu karena pada bulan Ramadhan inilah banyak rezeki yang di dapatkan baik yang berupa zakat fitrah maupun Shodaqoh yang berupa uang(hol).

Selasa, 14 Juli 2015

Selamat Tinggal Ramadhan Selamat Tinggal Sholat Berjamaah Di Masjid



Sejak malam pertama Ramadhan tahun ini terasa ada yang luar biasa terjadi terhadap diri seorang muslim yaitu timbulnya gairah atau semangat untuk selalu mendekatkan diri dalam beribadah kepada Alloh SWT dan memperbanyak shodaqah di bulan Ramadhan yang mulia ini.

Senin, 13 Juli 2015

Seleksi Akademik PPDB Program Bina Lingkungan (BL) di SMKN 3 Mataram



 
Setelah dua hari pendaftaran Bina Lingkungan (BL) yang dimulai tanggal 10 – 11 Juli 2015 yang di lakukan serentak di Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kota Mataram, maka pada hari Senin tanggal 13 Juli 2015 mulai jam 10:00 – 12:00 diadakan tes akademik bagi para siswa baru yang mengikuti program BL.

Minggu, 05 Juli 2015

Selamat Datang Siswa Baru 2015 Hasil Seleksi di SMKN 3 Mataram



Animo para orang tua dan siswa/I tamatan SMP/MTS yang masuk ke SMKN 3 Mataram tiap tahun sungguh sangat besar sekali. Untuk tahun ini saja yang terdaftar untuk ikut seleksi secara on-line berjumlah 1.271 siswa/I baik dari kota Mataram maupun dari luar kota Mataram.